PENGERTIAN BIOTEKNOLOGI

Muhammad Firdaus
0

  • Pengertian Bioteknologi
Bioteknologi berasal dari kata bio yang berarti kehidupan, teknos/ Teknologi dan logi yang artinya ilmu , yang mana dapat diartikan ilmu yang menerapkan prinsip – prinsip biologi. Dalam perkembangannya bioteknologi ini dapat dibagi menjadi dua pengertian yaitu 1. Konvensional yaitu merupakan merupakan penekanan dasar – dasar biologi dengan  hanya menggunakan suatu organisme tertentu untuk mendapatkan produk industry maupun rumahan dengan atau tidak sampai pada tingkatan genetic. Dan 2. Moderen yaitu merupakan penekanan bioteknologi dengan suatu organism tertentu untuk mendapatkan barang dan jasa baik peman faatan fisik organism sampai pada tingkatan rekayasa genetika.
  • Jenis-Jenis Bioteknologi
                      Bioteknologi menurut jenis nya dibedakan menjadi dua yaitu sbb:
        - Bioteknologi Konvensional Dan Bioteknologi modern.
Bioteknologi Konvensional adalah suatu bioteknologi yang menerapkan dasar-dasar biologi dalam penggunaan fungsi mahkluk hidup secara sederhana dan dengan menggunakan alat dan teknologi yang sederhana pula dan hanya menggunakan proses alam yaitu seperti proses bio geokimia saja, sedangkan bioteknologi moderen adalah suatu penerapan dasar – dasar biologi tidak hanya meliputi  / tentang keadaan lingkungan atau media tumbuh saja tapi juga menekankan pada susunan gen dalam kromosom mahkluk hidup. Berikut kelebihan dan kelemahan Jenis Bioteknologi tersebut:
KELEBIHAN

                                                                                              KELEMAHAN
KONVENSIONAL
MODEREN
                                    KONVENSIONAL
MODEREN
1. Biaya Produksi Murah
2. Menggunakan peralatan yang sederhana
3.pengaruh jangka panjang dapat diketahui
1. Hasil dapat diperhitungkan
2. Dapat mengatasi kendala ketidak sesuaian genetic
3.Dapat menghasilkan organism dengan sifat baru
1. Perbaikan genetic tidak terarah
2. Memerlukan waktu yang relative lama
3. Hanya diproduksi dalam skala kecil
4. Tidak dapat mengatasi ketidaksesuaian genetik
1. Biaya produksi relative mahal
2. Memerlukan Teknologi canggih
3. Pengaruh jangka penjang belum diketahui

  • Teknik yang dipergunakan dalam biotekologi yaitu Sbb:
-          Kultur Jaringan
-          Kloning
-          Bayi Tabung
-          Dna Rekombinan
-          Fusi Protoplasma
Tags

Posting Komentar

0 Komentar
Posting Komentar (0)

#buttons=(Accept !) #days=(20)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top